Daftar Jenis Suku Bangsa Yang Ada di Pulau Sumatera
Dengan luas yang pulau yang cukup besar, tentunya terdapat beragam suku bangsa. Nah apa saja jenis suku yang terdapat di pulau sumatera? Yuk kita lihat daftarnya dibawah ini :
1. Suku di Sumatera yang berada di Aceh
1. Suku Aceh (Sejarah dan Kebudayaan suku Aceh)
2. Suku Alas
3. Suku Devayan
4. Suku Gayo
5. Suku Haloban
6. Suku Kluet
7. Suku Lekon
8. Suku Pakpak
9. Suku Sigulai
10. Suku Singkil
11. Suku Tamiang
12. Suku Minangkabau (Sejarah dan kebudayaan suku minangkabau
13. Suku Aneuk Jamee
2. Suku di Sumatera Utara
1. Suku Batak (Sejarah dan kebudayaan suku Batak)
- Suku Batak Angkola
- Suku Batak Karo
- Suku Batak Mandailing
- Suku Batak Pakpak
- Suku Batak Simalungun
- Suku Batak Toba
2. Suku Minangkabau (Sejarah dan kebudayaan suku minangkabau)
3. Suku Melayu
4. Suku Nias
Baca juga :
√ Artikel Ketoprak opera atau sandiwara yang berasal dari jawa
3. Suku di Sumatera Barat, Riau dan Jambi
1. Suku Minangkabau (Sejarah dan kebudayaan suku minangkabau)
- Suku Sakai
- Suku Talang Mamak
- Suku Kerinci
- Suku Kubu
2. Suku Melayu
3. Suku Mentawai
4. Suku Bonai (lihat sejarah dan kebudayaanya)
4. Suku di Kepulauan Riau Sumatera
1. Suku Melayu
2. Suku Laut (Orang Laut/Orang Sampan)
- Orang Barok
- Orang Bentan (punah)
- Orang Bulang (punah)
- Orang Galang (punah)
- Orang Kanaq (sekarang menetap di Malaysia)
- Orang Ladi (punah)
- Orang Laut Kappir (sekarang menetap di Thailand)
- Orang Mantang
- Orang Mepar (punah)
- Orang Moro (punah)
- Orang Muka Kuning (punah)
- Orang Nanga
- Orang Posik (Pusek/Persik)
- Orang Sebarok
- Orang Sengkanak
- Orang Sugi (punah)
- Orang Tambus
- Orang Teluk Nipah
- Orang Trong (punah)
3. Etnis Tionghoa (Hainan, Hakka, Hokkien, Tiochiu)
5. Suku di Sumatera Selatan dan Bangka Belitung
1. Ameng Sewang
2. Anak Dalam (lihat sejarah dan kebudayaannya)
3. Bangka
4. Belitung
5. Daya
6. Musi Banyuasin
7. Musi Sekayu
8. Ogan
9. Enim
10. Kayu Agung
11. Kikim
12. Komering
13. Lahat
14. Lematang
15. Lintang
16. Kisam
17. Palembang
18. Pasemah
19. Padamaran
20. Pegagan
21. Rambang Senuling
22. Lom
23. Mapur
24. Meranjat
25. Musi
26. Ranau
27. Rawas
28. Saling
29. Sekak
30. Semendo
31. Pegagan Ilir
32. Pegagan Ulu
33. Penesak
34. Pemulutan
6. Suku di Bengkulu dan Lampung Sumatera
1. Bengkulu
2. Pasemah
3. Kedurang Padang Guci
4. Rejang
5. Enggano
6. Kaur
7. Serawai
8. Lembak
9. Mulo-muko
10. Suban
11. Pekal
12. Batin (Lihat sejarah dan kebudayaannya)
13. Pindah
14. Lampung
Baca Juga:
√ Artikel Lenong Kesenian dari Jakarta
Itulah daftar suku yang berada di pulau sumatera
Sumber referensi :
https://id.wikipedia.org/wiki/Daftar_suku_bangsa_di_Indonesia_menurut_provinsi diakses tanggal 18 agustus 2015
Belum ada Komentar untuk "Daftar Jenis Suku Bangsa Yang Ada di Pulau Sumatera"